PERKEMBANGAN DISAIN SAXOPHONE
Tahun 1846 diciptakan saxophone dengan disain fundamental yakni:
- Double octave key
- Tanpa roller
- Tanpa mother pearl
- Kunci G# berdiri sendiri (kondisi menutup)
- Tanpa bis key
- Tanpa kunci C trill (di side key)
- Nada rendah baru sampai B
- Nada tinggi baru sampai F
- Tanpa kunci fork F#
Disain tersebut berkembang, hingga pada tahun 1888 saxophone sudah memiliki kelengkapan:
- Single octave key (ditemukan tahun 1888)
- Roller untuk nada rendah Eb dan C (ditemukan tahun 1888)
- Mother of pearl
- Penahan kunci G# (ditemukan tahun 1887)
- Bis key (ditemukan tahun 1887)
- Kunci trill nada C right hand (ditemukan tahun 1886)
- Kunci nada Bb dan A rendah oleh adolphe
- Kunci nada F# dan G tinggi oleh adolphe
- Fork untuk kunci nada F# (ditemukan tahun 1887)
Saxophone2 produksi di atas tahun 1888 ( tapi dibawah tahun 1950) umumnya telah memiliki ciri sbb:
- Single octave key
- Ada roller dan mother pearl
- Ada bis key
- Ada penahan kunci G# (tidak lagi berdiri sendiri)
- Ada kunci trill nada C (side key)
- Ada fork nada F#
- Ada nada Bb rendah
- Wire key guard diganti plat
Variasi lainnya:
- Kunci2 trill D#, G#, dan D# high
- Tone hole, roll tone hole dsb.
- Octave key, top hat, underslung dsb.
- Adjustable thumbrest dsb
- Plastic guard, plat key guard
- Left or right bell key
Ciri2 masing2 merek ditampilkan melalui, misalnya:
Logo “S” dibagian octave key (selmer)
Simbol Mercy dibagian bow guard (Conn)
Model octave key (buescher)
Model Cup (king)
Model key (dolnet)
Model Grafir (selmer)
Model Tone hole (martin)
Dsb.
(Ciri khas tiap2 merek antara lain ada pada: mekanisme octave key, model guard, model tone hole, cup, pinky table, finger touch, ring penghubung, thumb rest atas/bawah, motif grafir, dsb).
Tahun 1950 an lahirlah disain standard modern lewat model saxophone Selmer balance action (SBA) yakni:
- Single octave key
- Roller
- Penahan kunci G#
- Bis key
- Kunci trill nada C
- Kunci fork nada F#
- Kunci nada Bb rendah
- Kunci nada F# tinggi
- Penyambung bel ke bodi dengan sekrup.
- Plat key guard
- Front F
- Right bell key
- Plat rib
- Twist hole
- Grafir floral
- Pinky table kearah luar…
(Gambar2 menyusul...)
Lokasi Pengunjung Blog
Thursday, April 5, 2012
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment